Babinsa Bersinergi Salurkan Air Bersih

    Babinsa Bersinergi Salurkan Air Bersih

    Lamongan, - Kekeringan yang terjadi di Desa Lopang, Kecamatan Kembangbahu, Kabupaten Lamongan menjadi perhatian pihak Babinsa dan Bhabinkamtibmas.

     

    Itu terlihat ketika Sertu Lukman bersama Bhabinkamtibmas bersama BPBD bersinergi menyalurkan ribuan liter air bersih di Desa tersebut.

     

    “Penyaluran air bersih ini merupakan bukti sinergitas dan kepedulian kami, ” ucapnya. Selasa (08/10/2024).

     

    Penyaluran air bersih itu, kata dia, bertujuan untuk mengatasi kesulitan dan keluhan masyarakat Desa Lopang terkait minimnya air bersih di Desa tersebut.

     

    “Kita pastikan pendistribusian ini tepat sasaran dan merata, ” tandasnya. (*)

    Riansyah

    Riansyah

    Artikel Sebelumnya

    Koramil Jajaran Kodim Lamongan Terima Surprise...

    Artikel Berikutnya

    Babinsa Dikerahkan, Cegah Aksi Bullying

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Implementasikan 8 Wajib TNI, Babinsa Bersama Warga Fawi Laksanakan Karya Bakti
    100 Hari Pemerintahan Prabowo-Gibran, Imparsial: Menguatnya Militerisme dan Kembalinya Dwifungsi TNI
    Polri Dirikan Dapur Lapangan dan Gelar Trauma Healing untuk Korban Kebakaran di Kebon Kosong
    Dittipideksus Bareskrim Sita Miliaran Uang Hingga Aset Dari Kasus Net89

    Ikuti Kami